Advertisement
#tim-putri-mu
Kamis , 22 Mar 2018, 10:13 WIB
Manchester United akan Bentuk Tim Profesional Putri
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Manchester United (MU) telah mengajukan rencana ke Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) untuk membentuk sebuah tim sepak bola putri profesional dalam kompetisi level kedua Liga Super...