Pedagang memilah bawang putih impor di Pasar Induk Kramat Jati , Jakarta, Kamis (23/4). (prayogi/Republika).

Hadapi Risiko Inflasi, BPS: Waspadai Harga Bawang Putih dan Jengkol

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah diminta untuk mewaspadai sejumlah komoditas yang masih menyumbangkan risiko inflasi seperti bawang putih, jengkol, daging ayam ras, tomat, dan jeruk. Hal ini menyusul raihan tingkat inflasi April 2017 yang tercatat sebesar 0,09 persen (bulan ke bulan) dan 4,17 persen (tahun ke tahun). Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Suhariyanto menilai, meski tren inflasi rendah terus terjadi sejak...

Inflasi, ilustrasi

Inflasi Akhir 2016 Diyakini Terjaga Rendah

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pemerintah dan Bank Indonesia (BI) diyakini dapat mengendalikan inflasi pada akhir tahun 2016. Diperkirakan inflasi pada Desember 2016 merupakan terendah selama tujuh tahun sehingga inflasi akan berada di kisaran bawah target BI yang sebesar empat persen plus minus satu persen.Umumnya momen Natal dan Tahun baru secara tren mendongkrak harga-harga di pasaran, terutama harga bahan makanan yang dapat...

Inflasi, ilustrasi

Selasa , 20 Dec 2016, 10:23 WIB

BI Perkirakan Inflasi Desember Rendah

Pedagang beras (ilustrasi)

Kamis , 01 Dec 2016, 15:57 WIB

BPS: Waspadai Harga Beras

Harga cabai rawit merah di Depok melonjak setelah kenaikan harga BBM pada Jumat (20/6) lalu.

Kamis , 01 Dec 2016, 15:06 WIB

Harga Cabai Merah Sumbang Inflasi November 2016

Harga sembako melonjak. (ilustrasi)

Kamis , 01 Dec 2016, 13:51 WIB

Harga Pangan Masih Sumbang Inflasi Terbesar