Advertisement
#tipe-letusan
Sabtu , 13 Nov 2010, 19:13 WIB
Tipe Letusan Berubah, Merapi akan Dipasangi Mikrofon Infrasonik
REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA--Gunung Merapi dinilai tipe letusannya kini berubah, dan yang menilai adalah seorang ahli vulkanologi dari Universitas Kyoto Jepang Masato Iguchi. Ia mengatakan tipe letusan Merapi mengalami perubahan dibandingan dengan...