#tkw-tki
Jumat , 25 Mar 2011, 15:49 WIB
Akibat Sering Mengamuk, Mantan TKW Dipasung
REPUBLIKA.CO.ID,SUKABUMI - Seorang tenaga kerja wanita (TKW) asal Kabupaten Sukabumi terpaksa dipasung oleh keluarga. Pasalnya, TKW yang bernama Wiwin Winarti (23 tahun) tersebut mengalami gangguan jiwa sehingga seringkali mengamuk.Wiwin...
Rabu , 16 Feb 2011, 22:09 WIB
Dalam 8 Bulan, Tidak Ada Lagi Pengiriman TKW ke Arab Saudi
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi Indonesia mencanangkan target penghentian total pengiriman pembantu rumah tangga (PRT) perempuan ke Arab saudi. Rencana tersebut ditargetkan dalam waktu 6 sampai 8 bulan mendatang. Dita Indah Sari, juru bicara Menakertrans Muhaimin Iskandar, menyebutkan rencana tersebut. Seperti dikutip bbc, Indonesia nantinya hanya akan mengirim pekerja sektor formal dan laki-laki. Pengusaha jasa pengerah tenaga kerja...