#tmmd-2023
Jumat , 11 Aug 2023, 09:20 WIB
Program TMMD 2023 di Sleman Bantu Bangun Jembatan hingga Perbaiki RTLH
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo resmi menutup penyelenggaraan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II 2023 di Dusun Kwarasan, Kalurahan Nogotirto, Gamping, Kamis (10/8/2023). Penutupan...
Kamis , 11 May 2023, 01:12 WIB
TMMD 2023 Bantu Pembangunan Sarana Jalan Desa di Sleman
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo, kembali membuka kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung. Ia mengapresiasi serta mendukung penuh kegiatan yang dilaksanakan Kodim 0732/Sleman ini. "Diharapkan dengan pembangunan ini dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Sleman. Mari sesarengan mbangun Sleman", kata Kustini. TMMD Tahap I 2023 ini dilaksanakan di Kalurahan Lumbungrejo, Kapanewon Tempel, Sleman. Menurutnya kegiatan ini merupakan...