#tragedi-mengerikan-di-kanjuruhan
Ahad , 02 Oct 2022, 06:28 WIB
Daftar Tragedi di Stadion Paling Mengerikan di Dunia, Kanjuruhan Nomor Dua
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Insiden ratusan suporter meninggal terjadi usai pertandingan Arema melawan Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10/2022), malam WIB, mencapai 127 orang. Jumlah...
Ahad , 02 Oct 2022, 06:21 WIB
Tragedi Kanjuruhan, PSSI larang Arema Jadi Tuan Rumah Sampai Akhir Musim
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PSSI melarang Arema FC menjadi tuan rumah sampai Liga 1 Indonesia musim 2022-2023 ini selesai setelah kerusuhan yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu (1/10), usai Arema melawan Persebaya. "Tim Arema FC dilarang menjadi tuan rumah selama sisa kompetisi musim ini," ujar Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan dalam laman PSSI, Ahad (2/10/2022) Iriawan mengatakan, PSSI menyesalkan peristiwa yang disebut-sebut...
Ahad , 02 Oct 2022, 06:17 WIB
Sebanyak 125 Aremania dan Dua Polisi Meninggal, Bupati Malang: Semoga Jadi yang Terakhir
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Sebanyak 127 orang meninggal akibat kerusuhan...
Ahad , 02 Oct 2022, 06:13 WIB
Tragedi di Kanjuruhan, PT LIB Hentikan Liga 1 Selama Sepekan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peristiwa memilukan terjadi pada pekan ke-11 BRI...
Ahad , 02 Oct 2022, 05:59 WIB
127 Orang Tewas, Tragedi di Stadion Kanjuruhan Nomor Dua Paling Mengerikan di Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Polda Jawa Timur (Kapolda Jatim),...