Advertisement
#tranpalaso-ginjal
Kamis , 16 Feb 2012, 18:15 WIB
Transpalasi Ginjal Lebih Efektif Ketimbang Cuci Darah
REPUBLIKA.CO.ID,SEMARANG--Transplantasi atau cangkok ginjal lebih efektif mengatasi gagal ginjal dan lebih efisien dibandingkan dengan keharusan menjalani cuci darah, kata pakar penyakit dalam RSUP dr Kariadi Semarang dokter Shofa Chasani...