Advertisement
#transisi-pemerintahan-biden
Rabu , 18 Nov 2020, 09:10 WIB
Dokter dan Perawat Desak Trump Bagikan Data Covid ke Biden
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Dokter dan perawat AS, dalam sebuah surat yang diterbitkan pada Selasa, mendesak pemerintahan Trump untuk membagikan data penting Covid-19 dengan tim transisi Presiden terpilih Joe Biden....
Rabu , 18 Nov 2020, 08:44 WIB
Satgas Biden: Penundaan Transisi Bahayakan Respons Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Pakar medis yang menasihati Presiden terpilih Joe Biden tentang pandemi Covid-19 khawatir penundaan pemerintah federal dalam mengakui kemenangan pemilihan Biden dapat membahayakan respons AS terhadap virus tersebut. Demikian kata para ahli pada hari Selasa.Dr. Vivek Murthy, salah satu ketua gugus tugas Covid-19 Biden, mengatakan para ahli belum dapat berbicara dengan pejabat pemerintah saat ini yang menangani...