#vaksinasi-guru-pangandaran
Kamis , 19 Aug 2021, 21:52 WIB
Seluruh Sekolah di Kabupaten Pangandaran Gelar PTM
REPUBLIKA.CO.ID, PANGANDARAN -- Seluruh sekolah di Kabupaten Pangandaran telah melaksanakan pembelajaran tatap muka (PTM) pada Kamis (19/8). Pelaksanaan PTM itu dilakukan setelah pemerintah pusat memberikan kelonggaran aturan selama PPKM...
Jumat , 26 Mar 2021, 18:01 WIB
Hampir 100 Persen Guru di Pangandaran Telah Vaksinasi
REPUBLIKA.CO.ID,PANGANDARAN -- Lebih dari 5.000 guru dan tenaga kependidikan lainnya di Kabupaten Pangandaran telah mendapat suntikan pertama vaksin Covid-19. Pelaksanaan vaksinasi kepada guru dilakukan pada 23-24 Maret kemarin. Kepala Subbagian Umum dan Kepegawaian, Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Pangandaran, Nia Kurniati mengatakan, total terdapat sekitar 5.300 guru dan tenaga kependidikan mulai dari sekolah tingkat TK, SD, hingga SMP,...
Rabu , 24 Mar 2021, 08:41 WIB
Vaksinasi Ribuan Guru di Pangandaran Dikebut
REPUBLIKA.CO.ID, PANGANDARAN — Vaksinasi Covid-19 terhadap para guru di wilayah...