Advertisement
#wali-kota-bandung-pelintasan-kereta
Selasa , 21 Feb 2023, 18:34 WIB
Soal Konversi KRD ke KRL, Wali Kota Bandung Soroti Pelintasan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG — Jalur kereta rel diesel (KRD) Padalarang-Bandung-Cicalengka rencananya dikonversi menjadi jalur kereta rel listrik (KRL). Merespons rencana tersebut, Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengusulkan pelintasan tak sebidang. Yana...