Advertisement
#waspada-potensi
Selasa , 05 Nov 2024, 18:14 WIB
Bogor Alami Peralihan Musim, BMKG Ingatkan Waspada Potensi Cuaca Ekstrem
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR-- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui Stasiun Klimatologi Jawa Barat, menyampaikan Kota Bogor memasuki masa peralihan musim. Ciri-cirinya, hujan turun pada sore hingga menjelang malam. Forecaster on duty...