Advertisement
#widyawati-tips
Rabu , 15 Aug 2012, 10:18 WIB
Tips Awet Muda dan Sehat ala Widyawati
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Aktris senior Widyawati, membagi rahasia yang membuatnya masih tampak bugar, cantik dan awet muda. "Hidup sehat, bebas, dan bahagia, itu kuncinya," ujar Widyawati mengungkapkan rahasianya, usai menjadi bintang...