#wiranto-tak-dihormati
Rabu , 18 Dec 2019, 17:01 WIB
OSO Enggan Tanggapi Desakan Mundur dari Wiranto
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pendiri Partai Hanura Wiranto mendesak agar Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) mundur dari posisi ketua umum. OSO pun enggan menanggapi pernyataan Wiranto tersebut."Enggak...
Rabu , 18 Dec 2019, 13:42 WIB
Tak Diundang Munas Hanura, Wiranto: Saya tak Dihormati
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Musyawarah nasional (Munas) III Partai Hanura diketahui tak mengundang salah satu pendirinya, yaitu Wiranto. Alasannya karena Wiranto tak masuk dalam struktur kepengurusan. Menanggapi hal tersebut, Wiranto merasa tak dihormati oleh kepengurusan partai yang saat ini dipimpin oleh Oesman Sapta Odang (OSO)."Saya tidak dihormati sebagai pendiri partai, tidak dihormati sebagai orang yang berjuang membesarkan partai 10 tahun," ujar...