Advertisement
#zonasi-kaji-ulang
Kamis , 24 Oct 2024, 10:40 WIB
Guru Besar UPI Dukung Zonasi Dikaji Ulang, Serahkan ke Daerah
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG-- Guru besar Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Cecep Darmawan mendukung langkah Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti yang akan mengkaji ulang sistem zonasi dalam penerimaan peserta didik...