Provokasi Trump Dorong Muslim AS Aktif Berpolitik
getreligion.com
Muslimah Amerika/ilustrasi
Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Berbagai wacana dari Partai Republik yang dianggap menyudutkan Muslim ternyata membuat banyak Muslim AS lebih aktif berpolitik. Banyak yang akhirnya terdorong mendukung Partai Demokrat, meski partai tersebut dikenal dengan berbagai agenda liberal.
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler