Animo Penikmat Basket Seri I IBL 2017 Luar Biasa!

dok. Satria Muda Pertamina
Point guard Satria Muda Pertamina Tyreek Jewell berusaha memasukkan bola
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Seri I Pertalite IBL 2017 di GOR Kertajaya Indah, Surabaya kemarin benar-benar luar biasa. Animo penonton benar-benar luar biasa. Gedung berkapasitas 3000 orang penuh sesak.

Faktor datangnya pemain asing ternyata cukup berdampak. Selain membuat penonton penasaran, kualitas permainan juga jadi meningkat. Terlihat banyak aksi dunk pada setiap laga yang tersaji. Laga IBL selanjutnya jadi sangat dinanti.


 

 

Video Editor:
Fian Firatmaja

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler