Antusias Umat Muslim Indonesia dalam Menunaikan Ibadah Haji

ROL/Fakhtar K Lubis
Wartawan senior Alwi Shahab
Rep: Fakthar Khairon Lubis Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pergi haji merupakan impian bagi umat Islam. Namun tak semua orang memilki kesempatan untuk pergi, dikarenakan membutuhkan biaya yang tak sedikit.

Wartawan senior Alwi Shahab yang akrab disapa Abah Alwi mengatakan sejak zaman dahulu antusias masyarakat untuk menunaikan ibadah Haji sangat tinggi walaupun harga kebutuhan pokok naik.

Abah Alwi pun mengatakan saat perang dunia kedua tahun 1942, keinginan masyarakat Indonesia untuk menunaikan ibadah haji tetap meningkat.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer:


Fakhtar K Lubis

Video Editor:
Wisnu Aji Prasetiyo

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler