Laznas BSM dan 3 Pilar Program Pemberdayaan Masyarakat

Laznas BSM mengajak untuk berzakat melalui MDP.

Republika/Prayogi
Direktur Eksekutif Laznas BSM Rizqi Okto Priansyah memaparkan pendapatnya saat berkunjung ke kantor Republika
Rep: Surya Dinata Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Lembaga Amil Zakat Bangun Sejahtera Mitra Umat kembali mengajak masyarakat untuk  memberdayakan zakat di lingkungan sosial.


Direktur Eksekutif LAZNAS BSM Rizqi Okto Priansyah menjelaskan LAZNAS BSM memiliki tiga pilar program pemberdayaan masyarakat diantaranya ekonomi, pendidikan  dan kemanusiaan .

Rizqi menambahkan, Laznas BSM akan menyasar masyarakat dhuafa melalui Masjid, Desa dan Pesantren melalui layanan terintegrasi.

Berikut video lengkapnya.

 

 

  • Videografer:
  • Surya dinata
  • Video Editor:
  • SYD

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler