Anies: Saya akan Menuntaskan Program Satu Persatu

Anies menyambut baik institusi yang ikut terlibat dalam program DP Nol Rupiah.

Republika TV/Havid Al Vizki
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan
Rep: Havid Al Vizki Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengatakan rumah DP nol rupiah dibangun sebanyak tujuh tower di Pondok Kelapa.

Anies mengatakan, ia menyambut baik institusi yang ikut terlibat dalam program DP Nol Rupiah tersebut. Program DP Nol Rupiah hadir untuk menjawab keinginan masyarakat Jakarta yang belum memiliki tempat tinggal.

Ia menegaskan, program-program selama menjabat gubernur akan diselesaikan satu persatu. Anies berharap kedepannya akan banyak lagi lokasi untuk rumah DP Nol Rupiah.

Berikut video lengkapnya.

 

 

  • Videografer:
  • Havid Al Vizki
  • Video Editor:
  • Fian Firatmaja


BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler