Akankah Pertemuan Kedua Trump-Kim Lebih Substantif?
Ibukota Vietnam, Hanoi pada 27-28 Februari menjadi pertemuan kedua Trump dan Kim.
VOA
Presiden AS, Donald Trmp (kanan) dan pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un (kiri).
Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON DC -- Ibukota Vietnam, Hanoi pada 27-28 Februari menjadi tuan rumah pertemuan kedua Presiden AS, Donald Trump dan pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un.
Pertemuan yang berlangsung tak sampai setahun sejak KTT Singapura ini masih diwarnai perbedaan sikap kedua negara yang bisa mengganjal kemajuan substantif.
Berikut video lengkapnya.
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler