Nadiem: Saya di Sini untuk Menjadi Murid

Nadiem menyatakan bahwa ia berada di Kemendikbud bukan untuk menjadi murid.

Republika TV/Havid Al Vizki
Pisah sambut Mendikbud terdahulu,Muhadjir Effendy (Kiri) ke yang baru, Nadiem Anwar Makarim (Kanan)
Rep: Havid Al Vizki Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim menyatakan bahwa ia berada di Kemendikbud bukan untuk menjadi guru, tapi menjadi murid. Ia tegaskan dalam 100 hari kedepan ia akan terus belajar.


Nadiem mengaku sudah mempelajari banyak hal terkait dunia pendidikan tanah air. Meski harus memulai dari nol, dia mengaku sudah mempersiapkan diri dengan cukup.


Ia juga meminta kepada para Dirjen dan rekan-rekan di Kemendikbud untuk bersabar, karena ia bukan dari latar belakang dunia pendidikan. Ia memastikan bahwa dirinya adalah murid yang baik.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer | Havid Al Vizki

Video Editor | Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler