In Picture: Kota Barcelona Lengang dan Sepi
Pemerintah Spanyol memberlakukan aturan isolasi selama 15 hari mulai Senin (16/3)
Red: Mohamad Amin Madani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kota Barcelona yang biasa ramai terlihat lengang pada Ahad (15/3) waktu setempat.
Pemerintah Spanyol memberlakukan aturan isolasi itu selama 15 hari mulai Senin (16/3). Selama isolasi berlaku, warga hanya diperbolehkan ke luar rumah untuk membeli bahan pangan dan obat-obatan, pergi ke rumah sakit atau klinik kesehatan, mengantar orang sakit, bekerja, mengisi bahan bakar, mengakses layanan perbankan, dan mencari tempat perlindungan untuk kejadian luar biasa (force majeure) seperti bencana alam.
sumber : AP
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler