Petani Kopi Sejahtera, Kopi Indonesia Mendunia
Penguatan market kopi Indonesia melalui peminjaman modal usaha serta pembinaan.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dari berbagai masyarakat di seluruh dunia, Indonesia dijuluki negara surganya kopi. Kemajuan kopi Indonesia pun tak lepas dari peran petani kopi lokal. Namun tak kalah penting peran dari perusahaan-perusahaan yang memberikan sumber pendanaan dan pemberdayaan perkopian di Indonesia.
Vice President CSR & SMEPP Pertamina, Arya Dwi Paramita mengatakan, melalui program kemitraan Pertamina mencoba memberikan tahapan pengembangan penguatan market kopi Indonesia melalui peminjaman modal usaha serta pembinaan.
Yuk simak obrolan Podcast Republika bersama Arya Dwi Paramita dan Podcaster, Elba Damhuri.
Berikut video lengkapnya.
Videografer | Surya Dinata, Muhammad Rizki
Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis