Rumah Zakat Salurkan Bantuan Korban Banjir Melawi

Banjir yang terjadi merendam puluhan rumah yang ada di sepanjang pinggiran sungai

Rumah Zakat
Rumah Zakat beri bantuan berupa 500 paket Superqurban yang disambut baik oleh warga Melawi.
Red: Gita Amanda

REPUBLIKA.CO.ID, MELAWI -- Relawan Rumah Zakat bersama PMI Melawi mendatangi salah satu wilayah terdampak banjir di Kabupaten Melawi, tepatnya Desa kompas Raya yang terletak di bagian Utara Kabupaten Melawi.

Banjir yang terjadi merendam puluhan rumah yang ada di sepanjang pinggiran Sungai Melawi dan

Baca Juga


membuat aktivitas warga lumpuh selama enam hari. Warga pun tidak bisa beraktivitas kemana mana
karena terkepung banjir.

Untuk itulah, Relawan didampingi petugas RT mengantarkan bantuan langsung kepada warga yang
terdampak banjir secara door to door. Bantuan yang diberikan berupa 500 paket Superqurban yang
disambut baik oleh warga.

Rumah Zakat beri bantuan berupa 500 paket Superqurban yang disambut baik oleh warga Melawi. - (Rumah Zakat)

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler