Libur Panjang, Kepala BNPB Minta Masyarakat Terapkan 3 M

Masyarakat diminta untuk tetap menjalankan langkah 3M.

ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah
Personel TNI/Polri memberikan masker kepada pengendara saat sosialisasi gerakan pakai masker dan sanksi denda di Perempatan Kejambon, Tegal, Jawa Tengah.
Rep: Antara Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Masyarakat diminta untuk tetap menjalankan langkah 3M, yakni memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan dengan sabun, saat libur panjang cuti bersama pada akhir Oktober 2020.


Kepala BNPB Doni Monardo mengatakan masyarakat perlu saling mengingatkan dalam mematuhi protokol kesehatan. Hal inj dimaksudkan agar dapat menciptakan liburan yang tak sekadar nyaman, tetapi juga aman di tengah pandemi Covid-19.

 

 

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler