Penyintas Gempa Alami Trauma Mendalam

Kemensos Menjanjikan kebutuhan para pengungsi atau penyintas dapat terpenuhi.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

MAMUJU -- Gempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo yang mengguncang Kabupaten Mamuju dan Kabupaten Majene, Sulawesi Barat pada Jumat (15/1), menyisakan trauma yang mendalam bagi warga. Hingga hari keenam pascagempa, Kamis (21/1), warga belum berani berada lama di dalam rumah. Anak-anak pun dilaporkan sangat ketakutan begitu mendengar suara keras dari benda yang terjatuh....


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler