Hasil Leg Kedua dan Tim yang Lolos ke 16 Besar Liga Europa

Inggris mengirimkan wakil terbanyak dengan tiga tim.

Inter.it
Liga Europa
Red: Israr Itah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 16 tim telah lolos ke babak 16 besar Liga Europa musim 2020/2021 usai menjalani pertandingan leg kedua pada Kamis (25/2) dan Jumat (26/2) dini hari WIB. Inggris mengirimkan wakil terbanyak dengan tiga tim, disusul Italia, Spanyol, dan Ukraina yang masing-masing punya dua wakil. Undian babak 16 besar akan dilangsungkan pada Jumat petang ini.

Baca Juga


Berikut hasil lengkap leg kedua 32 besar Liga Europa 2020/2021: 

Arsenal 3-2 Benfica 

(Aubameyang 21, 87, Tierney 67; Diogo Goncalves 43, Rafa Silva 61) 

Agregat: 4-3 

Rangers 5-2 Antwerp  

(Morelos 9, Patterson 46, Kent 55, Barisic 79-pen, Itten 90+2-pen; Refaelov 31, Lamkel Ze 57) 

Agregat: 9-5 

Villarreal 2-1 RB Salzburg  

(Gerard Moreno 40, 89-pen; Berisha 17) 

Agregat: 4-1 

Hoffenheim 0-2 Molde 

(Andersen 19, 90+4) 

Agregat: 3-5 

Napoli 2-1 Granada  

(Zielinski 3, Fabian Ruiz 59; Montoro 25) 

Agregat: 2-3 

Baca juga : Vs West Ham, Ujian Kedalaman Skuad Manchester City

Shakhtar Donetsk 1-0 Maccabi Tel Aviv 

(Junior Moraes 67-pen) 

Agregat: 3-0 

Ajax 2-1 Lille  

(Klaassen 15, David Neres 88; Yazici 78-pen) 

Agregat: 4-2 

Club Brugge 0-1 Dynamo Kiev 

(Buyalskyi 83) 

Agregat: 1-2 

Manchester United 0-0  Real Sociedad 

Agregat: 4-0 

AC Milan 1-1 Red Star Belgrade  

(Kessie 9-pen; Ben Nabouhane 24) 

Agregat: 3-3 (Milan unggul gol tandang) 

Leicester City 0-2 Slavia Praha 

(Provod 49, Sima 79) 

Agregat: 0-2 

AS Roma 3-1 Sporting Braga 

(Dzeko 23, Carles Perez 74, Borja Mayoral 90+1; Cristante 87-og) 

Agregat: 5-1 

Dinamo Zagreb 1-0 Krasnodar 

(Orsic 31) 

Agregat: 4-3 

Bayer Leverkusen 0-2 Young Boys 

(Siebatcheu 47, Fassnacht 86) 

Agregat: 3-6 

PSV 2-1 Olympiakos Piraeus   

(Zahavi 23, 44; Koka 88) 

Agregat: 4-5 

Tottenham Hotspur 4-0 Wolfsberger AC 

(Alli 10, Carlos Vinicius 50, 83, Bale 73) 

Agregat: 8-1 

*tim yang dicetak tebal lolos

Tim-tim yang Lolos ke 16 Besar 

Ajax (Belanda), Arsenal (Inggris), Manchester United (Inggris), Tottenham Hotspur (Inggris), AC Milan (Italia), AS Roma (Italia), Dinamo Zagreb (Kroasia), Molde (Norwegia), Slavia Praha (Rep Ceska), Rangers (Skotlandia), Granada (Spanyol), Villarreal (Spanyol), Young Boys (Swiss), Dynamo Kiev (Ukraina), Shakhtar Donetsk (Ukraina), Olympiakos (Yunani).

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler