15 Anggota Ormas Pemuda Pancasila Jadi Tersangka
15 orang tersangka membawa senjata tajam saat melakukan unjuk rasa.
ANTARA
Red: Wisnu Aji Prasetiyo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sub Ditreskrimum Polda Metro Jaya menangkap 21 orang ormas Pemuda Pancasila, yang berunjuk rasa di gedung DPR-MPR RI, pada Kamis (25/11).
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan mengatakan dari hasil pemeriksaan telah ditetapkan sebanyak 15 orang tersangka dalam kasus membawa senjata tajam saat melakukan unjuk rasa. (Helmut Timothy/Dudy Yanuwardhana/Gracia Simanjuntak)
sumber : ANTARA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler