'Semakin Dini Pendidikan Antikorupsi, Semakin Baik'
Pelajaran dan memori yang diberikan sejak usia dini akan memengaruhi perilaku ketika dewasa.
Rep: republika.id Red: republika.id
Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim, menyampaikan, pendidikan karakter yang paling dasar yaitu kejujuran. Kurikulum Merdeka, kata dia, telah memasukkan pendidikan karakter tersebut dan tidak terpisahkan pembelajaran di kelas. "Semakin dini kita melakukan pendidikan antikorupsi semakin baik bagi Indonesia. Pendidikan karakter harus berbasis proyek...