In Picture: Manchester City Hentikan Langkah Arsenal di Piala FA

Citizen menang tipis berkat gol semata wayang Nathan Ake di menit 64'.

Erling Haaland (kiri) berebut bola dengan Thomas Partey pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Ilkay Gundogan (kiri) dan Martin Odegaard (kanan) pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Kiper Manchester City Stefan Ortega menyelamatkan bola dari sergapan Gabriel Martinelli pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Eddie Nketiah (kiri) ditekel Ruben Dias pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Striker Manchester City Erling Haaland, ditempel ketat William Saliba pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Pep Guardiola (kanan) memeluk mantan asistennya yang kini menjadi manajer Arsenal Mikel Arteta pada laga putaran ke-4 Piala FA Cup antara Manchester City dan Arsenal di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, Sabtu (28/1/2023) dinihari WIB.

Red: Yogi Ardhi

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester City menghentikan laju Meriam London, Arsenal pada putaran keempat Piala FA Cup di Etihad Stadium, Sabtu (28/1/2023) dini hari WIB.


The Citizen menang tipis 1-0 berkat gol semata wayang Nathan Benjamin Ake di menit ke-64. Kemenangan ini membawa Manchester City ke babak selanjutnya. Arsenal harus menghentikan ambisinya meraih Piala FA.

sumber : AP Photo
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler