Perubahan Iklim Ancam Ekonomi Dunia

Langkah untuk mencapai nol emisi karbon masih menghadapi tantangan.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

Kelangkaan pangan akibat masa panen yang tak menentu, kerugian-kerugian ekonomis akibat bencana-bencana hidrometeorologis, konflik-konflik perebutan bahan bakar fosil, tak terbilang dampak perubahan iklim terhadap perekonomian dunia. Kian kemari, ancaman-ancaman itu kian nyata dan sudah beberapa waktu belakangan dirasakan masyarakat. Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan, dampak yang ditimbulkan dari perubahan...


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler