MUI Apresiasi WTF Batalkan The 1975 Manggung di Jakarta

The 1975 melakukan aksi kontroversial saat penampilannya di Malaysia.

Republika
Simbol penolakan lgbt.
Rep: Havid Al Vizki Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengapresiasi langkah promotor musik We The Fest (WTF) yang membatalkan penampilan band The 1975 kke Indonesia. Hal itu karena band tersebut melakukan aksi kontroversial saat penampilannya di Malaysia.


Ketua MUI Bidang Ekonomi Lukmanul Hakim mengatakan MUI akan mendorong Kemenparekraf membuat regulasi untuk promotor musik yang mengundang penampilan musisi yang mendukung aksi LGBT. 

 

 

Videografer | Havid Al Vizki

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler