In Picture: Evakuasi Warga Palestina di Gaza Utara
Serangan darat memaksa warga Gaza untuk melakukan evakuasi.
Red: Tahta Aidilla
REPUBLIKA.CO.ID, JALUR GAZA UTARA. -- Warga berjalan kaki saat melakukan evakuasi di Jalur Gaza utara, Ahad (5/11/2023).
Ancaman Israel terhadap serangan darat memaksa warga Gaza untuk melakukan evakuasi.
sumber : EPA-EFE/MOHAMMED SABER
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler