Geser Singapura, Indonesia Miliki PLTS Terapung Terbesar di ASEAN

Presiden ingin seluruh potensi EBT di Indonesia dimanfaatkan.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Cirata berkapasitas 192 megawatt peak (MWp) di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, Kamis (9/11/2023). Dalam sambutannya, Jokowi menyebut, PLTS terapung ini merupakan yang terbesar di Asia Tenggara (ASEAN) dan terbesar nomor tiga di dunia. "Hari ini hari bersejarah karena...

Baca Juga


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler