Sosok dan Perjuangan Sultan Ageng Tirtayasa

Sultan Ageng Tirtayasa dikenang sebagai raja terbesar Kesultanan Banten.

Sultan Ageng Tirtayasa
Rep: republika.id Red: republika.id

Kesultanan Banten adalah sebuah kerajaan Islam yang pernah berdiri di Pulau Jawa. Sejarahnya bermula sejak 1526, yakni ketika aliansi Kesultanan Cirebon dan Demak berhasil menguasai sebagian Jawa barat. Kekuatan militer ini dipimpin Maulana Hasanuddin, putra seorang Wali Songo, Sunan Gunung Jati. Pada 1552, Maulana Hasanuddin membangun Surosowan sebagai benteng pertahanan....

Baca Juga


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler