Korban Pembantaian Israel di Gaza Lampaui 31 Ribu Jiwa
Seorang bayi lima bulan syahid dibom Israel.
Rep: republika.id Red: republika.id
GAZA -- Sebanyak 85 warga Palestina syahid dalam delapan pembantaian yang dilakukan oleh pasukan pendudukan Israel selama 24 jam terakhir di Jalur Gaza. Pembantaian tersebut menjadikan jumlah korban meninggal yang terdokumentasi sejak pecahnya perang genosida Israel menjadi 31.045, sebagian besar adalah yang merupakan warga sipil yang tidak bersalah, menurut...
Baca Juga