Belajar Pengetahuan Agama Islam di Pesantren Kilat di Texas

Komunitas Muslim di Houston, Texas mengadakan pesantren kilat bagi anak-anak.

VOA
Komunitas Muslim di Houston, Texas mengadakan pesantren kilat bagi anak-anak.
Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Tidak hanya di Indonesia, komunitas Muslim di Houston, Texas, juga mengadakan pesantren kilat untuk anak-anak dan remaja.


Masjid diaspora Indonesia mengadakan pesantren kilat sejak tahun 2009. Sistem pengajaran dibuat dengan melibatkan permainan dan storytelling agar peserta tidak merasa bosan.

sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler