Makanan Bergizi Gratis Dorong Diversifikasi Pangan

Usulan penggunaan nasi jagung mendorong diversifikasi pangan

Republika/Prayogi
Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menilai makan bergizi gratis itu mendorong diversifikasi pangan.
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menyebutkan usulan penggunaan nasi jagung dalam program makan bergizi gratis juga bertujuan untuk mendorong diversifikasi pangan.


Alasannya yakni, menurut Plt Deputi I Kemenko PMK, Nunung Nuryartono mengatakan sumber pangan lokal sudah banyak. Untuk gizi nya akan diteliti lebih lanjut oleh ahli gizi.

Namun yang terpenting menurutnya makan bergizi itu mendorong diversifikasi pangan.

 

Videografer/Video Editor | Havid Al Vizki

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler