Minat Perusahaan AS Investasi di Indonesia Terus Meningkat
Perusahaan AS berharap lingkungan bisnis di Indonesia semakin menguat.
Republika/Havid Al Vizki
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta merayakan 75 tahun kerjasama bilateral antara Amerika Serikat dan Indonesia dengan sebuah acara khusus yang bertajuk USA in JKT.
Duta Besar (Dubes) Amerika Serikat untuk Indonesia, Kamala Shirin Lakhdhir berharap kerja sama Indonesia-Amerika Serikat bisa terus ditingkatkan. Ia menjelaskan banyak perusahaan Amerika Serikat yang ingin berinvestasi di Indonesia.
Menurutnya perusahaan-perusahaan tersebut berharap lingkungan bisnis di Indonesia semakin menguat.
Videografer | Havid Al Vizki
Video Editor | Fian Firatmaja
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler