Senin 10 Oct 2011 18:17 WIB

MU Sodorkan Kontrak Baru ke Tom Cleverley

REPUBLIKA.CO.ID, Manchester United akhirnya memberi kontrak baru kepada gelandang muda mereka, Tom Cleverley. The Daily Mail mengabarkan Cleverley diberi hadiah perpanjangan kontrak hingga tahun 2015 mendatang setelah menampilkan performa luar biasa di Old Trafford.

Kontrak baru yang diterima gelandang berusia 22 tahun tersebut membuat gajinya setara dengan pemain-pemain muda United lain seperti Chris Smalling dan Phil Jones, yang menyetujui gaji £40 ribu per-pekan ketika hengkang dari Blackburn musim panas lalu.

Kegemilangan performa Cleverley dinilai mampu menggantikan peran Paul Scholes yang telah pensiun, dan juga sebagai obat luka kegagalan mereka mendapatkan Wesley Sneijder dari Inter Milan.

sumber : Goal.com
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement