Kamis 04 Apr 2013 06:15 WIB

Pemain Muslim Chelsea Tolak Minum Bir (Video)

Rep: Erik Purnama Putra/ Red: Fernan Rahadi
Striker Chelsea Demba Ba saat merayakan golnya ke gawang Manchester United.
Foto: dailymail.co.uk
Striker Chelsea Demba Ba saat merayakan golnya ke gawang Manchester United.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Sebagaimana tradisi di Liga Primer Inggris, pemain terbaik dalam suatu laga akan mendapatkan satu botol bir atau sampanye berukuran besar. Akan tetapi pemain muslim Chelsea, yang menjadi pemain terbaik pada laga versus Manchester United pada laga ulangan perempat final Piala FA melawan Manchester United awal pekan lalu, menolak meminum bir tersebut.

Mantan pemain Newcastle United itu lebih senang memberikan botol sebagai simbol penghargaan itu kepada Petr Cech. Kebetulan lolosnya The Blues ke semi final Piala FA terbantu dengan aksi gemilang kiper Timnas Republik Ceska itu dalam mengamankan gawangnya.

Sikap penolakan Ba untuk menyentuh sampanye itu dapat dilihat di video di Youtube berjudul 'Demba Ba & Petr Cech Post Match Interview Chelsea 1-0 Manchester United' berikut ini:

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قُمْتُمْ اِلَى الصَّلٰوةِ فَاغْسِلُوْا وُجُوْهَكُمْ وَاَيْدِيَكُمْ اِلَى الْمَرَافِقِ وَامْسَحُوْا بِرُءُوْسِكُمْ وَاَرْجُلَكُمْ اِلَى الْكَعْبَيْنِۗ وَاِنْ كُنْتُمْ جُنُبًا فَاطَّهَّرُوْاۗ وَاِنْ كُنْتُمْ مَّرْضٰٓى اَوْ عَلٰى سَفَرٍ اَوْ جَاۤءَ اَحَدٌ مِّنْكُمْ مِّنَ الْغَاۤىِٕطِ اَوْ لٰمَسْتُمُ النِّسَاۤءَ فَلَمْ تَجِدُوْا مَاۤءً فَتَيَمَّمُوْا صَعِيْدًا طَيِّبًا فَامْسَحُوْا بِوُجُوْهِكُمْ وَاَيْدِيْكُمْ مِّنْهُ ۗمَا يُرِيْدُ اللّٰهُ لِيَجْعَلَ عَلَيْكُمْ مِّنْ حَرَجٍ وَّلٰكِنْ يُّرِيْدُ لِيُطَهِّرَكُمْ وَلِيُتِمَّ نِعْمَتَهٗ عَلَيْكُمْ لَعَلَّكُمْ تَشْكُرُوْنَ
Wahai orang-orang yang beriman! Apabila kamu hendak melaksanakan salat, maka basuhlah wajahmu dan tanganmu sampai ke siku, dan sapulah kepalamu dan (basuh) kedua kakimu sampai ke kedua mata kaki. Jika kamu junub, maka mandilah. Dan jika kamu sakit atau dalam perjalanan atau kembali dari tempat buang air (kakus) atau menyentuh perempuan, maka jika kamu tidak memperoleh air, maka bertayamumlah dengan debu yang baik (suci); usaplah wajahmu dan tanganmu dengan (debu) itu. Allah tidak ingin menyulitkan kamu, tetapi Dia hendak membersihkan kamu dan menyempurnakan nikmat-Nya bagimu, agar kamu bersyukur.

(QS. Al-Ma'idah ayat 6)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement