REPUBLIKA.CO.ID, ENDE -- Sejumlah wisatawan menikmati pemandangan Danau Kelimutu di Ende, Flores, Nusa Tenggara Timur, Selasa (2/9).
Obyek wisata Danau Tiga Warna Kelimutu di ketinggian 1.640 mdpl itu merupakan salah satu tempat wisata populer dan sangat gemari wisatawan manca negara.
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement