Jumat 24 Jun 2016 13:50 WIB

PM Cameron akan Sampaikan Pidato Soal Kondisi Pasar Pasca-Brexit

Perdana Menteri Inggris David Cameron, Rabu, 22 Juni 2016.
Foto: Geoff Caddick/Pool via AP
Perdana Menteri Inggris David Cameron, Rabu, 22 Juni 2016.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Perdana Menteri Inggris David Cameron akan menyampaikan pidatonya di luar rumah dinasnya di 10 Downing Street, dikutip dari CNN, Jumat (24/6).

Cameron diharapkan berbicara mengenai keadaan pasar yang kini goyah karena Inggris memilih keluar dari Uni Eropa.

Bank of England mengatakan akan mengambil semua langkah yang diperlukan untuk menjamin stabilitas ekonomi usai referendum.

 

Baca: Setelah 43 Tahun Inggris Hengkang dari Uni Eropa

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement