Sabtu 16 May 2020 23:59 WIB

In Picture: Borussia Dortmund Pesta Gol pada Liga Jerman Era Pandemi

.

Rep: Eko Supriyadi/ Red: Yogi Ardhi

Tim Borussia Dortmund merayakan kemenangan atas Schalke 04 usai laga di stadion tanpa penonton, (FOTO : EPA-EFE/MARTIN MEISSNER )

Penyerang Borussia Dortmund Erling Haaland merayakan gol setelah menjebol gawang Schalke 04. (FOTO : EPA-EFE/MARTIN MEISSNER)

Gelandang Borussia Dortmund Thorgan Hazard (kiri) merayakan golnya bersama Julian Brandt (tengah) pada laga derby Ruhr melawan Schalke 04 di Signal Iduna Park, Dortmund, Sabtu (16/5). Pertandingan ini tanpa penonton dan dengan protokol kesehatan ketat, termasuk perayaan gol yang tak boleh bersentuhan. (FOTO : EPA-EFE/MARTIN MEISSNER)

Wasit yang akan mengadili laga Borussia Dortmund vs Schalke 04 di tengah lapangan yang lengang tanpa penonton. (FOTO : EPA-EFE/Martin Meissner)

Bus tim Borussia Dortmund tiba sebelum laga melawan Schalke 04. (FOTO : REUTERS/Leon Kuegeler )

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Borussia Dortmund memenangi laga derbi Ruhr atau Revierderby pada laga pekan ke-26 Bundesliga musim 2019/2020, yang terhenti akibat pandemi corona. Dortmund menaklukkan Schalke 04 dengan skor 4-0 di Signal Iduna Park, Dortmund, Sabtu (16/5) malam, pada laga 'pembuka' Liga Jerman ini di masa Pandemi Covid-19.

 

sumber : Republika, Reuters
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement