Pandemi Covid-19 mempengaruhi berbagai aspek kehidupan, tak terkecuali penghasilan keluarga. Pada masa yang serba terbatas ini, suami, istri, dan anak, harus pandai mengelola aset keluarga sesuai dengan kebutuhan. Hal ini disampaikan praktisi dan pendakwah ekonomi syariah, Ustaz Oni Sahroni, dalam Talkshow daring Republika yang bekerja sama dengan Satgas Penanganan Covid-19...
Berita Terkait
Berita Lainnya