Calon penumpang Kereta Api (KA) melakukan tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Madiun, Jawa Timur, Ahad (28/2). (FOTO : SISWOWIDODO/ANTARA )
Petugas menjelaskan kepada calon penumpang Kereta Api (KA) cara melakukan tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Madiun, Jawa Timur, Ahad (28/2). (FOTO : SISWOWIDODO/ANTARA )
Calon penumpang Kereta Api (KA) antre untuk mendapatkan layanan tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Madiun, Jawa Timur, Ahad (28/2). (FOTO : SISWOWIDODO/ANTARA)
Calon penumpang Kereta Api (KA) melakukan tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Purwokerto, Banyumas, Jateng, Ahad (28/2). (FOTO : IDHAD ZAKARIA/ANTARA )
Calon penumpang Kereta Api (KA) melakukan tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Purwokerto, Banyumas, Jateng, Ahad (28/2). (FOTO : ANTARA/Idhad Zakaria)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, MADIUN -- Calon penumpang Kereta Api (KA) menjalani tes deteksi COVID-19 dengan metode GeNose C19, di Stasiun KA Madiun, Jawa Timur, Minggu (28/2). Tes yang sama diberlakukan bagi calon penumpang Kereta Api (KA) di Stasiun KA Purwokerto, Banyumas, Jateng.
PT. KAI telah menyediakan layanan pemeriksaan GeNose C19 di 12 stasiun, yaitu di Stasiun Pasar Senen, Gambir, Bandung, Cirebon, Semarang Tawang, Yogyakarta, Solo Balapan, Surabaya Pasar Turi, Surabaya Gubeng, Malang, Madiun dan Purwokerto, dengan tarif Rp20.000 per test.
sumber : Antara Foto
Advertisement