In Picture: Dampak Pandemi, 43 Persen Pedagang Pasar Tradisional Tutup
Red: Mohamad Amin Madani
Calon pembeli melintas di deretan lapak pedagang tradisional yang tutup di Pasar Rakyat Klojen, Malang, Jawa Timur, Kamis (2/9/2021). Ikatan Pedagang Pasar Indonesia mencatat sekitar lima juta pedagang pasar atau 43 persen dari 12 juta pedagang pasar tradisional di berbagai daerah terpaksa tutup akibat sepinya pasar dan minimnya pembeli semenjak pandemi. | Foto: Antara/Ari Bowo Sucipto
Calon pembeli melintas di dekat deretan lapak pedagang tradisional yang tutup di Pasar Rakyat Klojen, Malang, Jawa Timur, Kamis (2/9/2021). Ikatan Pedagang Pasar Indonesia mencatat sekitar lima juta pedagang pasar atau 43 persen dari 12 juta pedagang pasar tradisional di berbagai daerah terpaksa tutup akibat sepinya pasar dan minimnya pembeli semenjak pandemi. | Foto: Antara/Ari Bowo Sucipto
REPUBLIKA.CO.ID,MALANG -- Calon pembeli melintas di dekat deretan lapak pedagang tradisional yang tutup di Pasar Rakyat Klojen, Malang, Jawa Timur, Kamis (2/9/2021).
Ikatan Pedagang Pasar Indonesia mencatat sekitar lima juta pedagang pasar atau 43 persen dari 12 juta pedagang pasar tradisional di berbagai daerah terpaksa tutup akibat sepinya pasar dan minimnya pembeli semenjak pandemi.