Senin 28 Feb 2022 14:57 WIB

Legenda Tinju Wladimir Klitschko Serukan Pemimpin Dunia Hentikan Rusia

Pemimpin dunia diminta bertindak sekarang sebelum semuanya terlambat.

Rep: Joko Sadewo/ Red: Partner
.
.

Wladimir Klitschko minta pemimpin dunia hentikan perang.  (sumber: twitter)
Wladimir Klitschko minta pemimpin dunia hentikan perang. (sumber: twitter)

JAKARTA — Legenda tinju dunia, Wladimir Klitschko menyerukan agar pemimpin dunia untuk turun tangan menghentikan invasi Rusia ke Ukraina.

Dalam sebuah video yang diunggah Britain’s News Channel, terlihat Wladimir Klitscho menyampaikan pesan tersebut.

“Membiarkan pembunuhan terjadi di jantung eropa. Tidak ada waktu lagi menunggu karena ini persoalan kemanusian. Kamu harus bertindak sekarang untuk menghentikan agresi Rusia. Dengan segala yang kamu punya sekarang atau semuanya akan terlambat. Tolong segera bertindak. Jangan menunggu. Beraksilah sekarang. Hentikan perang ini,” ungkap Wladimir Klitscho.

Berikut video seruan Wladimir Klitscho:

sumber : https://mlipir.republika.co.id/posts/61500/legenda-tinju-wladimir-klitschko-serukan-pemimpin-dunia-hentikan-rusia
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement