JAKARTA — Peneliti astronomi Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan)-Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Prof Thomas Djamaluddin menyampaikan, awal Ramadhan 1443 Hijriyah kemungkinan besar ada perbedaan. Dengan kriteria wujudul hilal, Muhammadiyah sudah memutuskan 1 Ramadhan 1443 H jatuh pada 2 April 2022. Namun, menurut Thomas, garis tanggal saat Maghrib...
Berita Lainnya