Delapan Hadits Keutamaan Puasa Ramadhan

Rep: Ratna Ajeng Tejomukti/ Red: Agung Sasongko

Kamis 24 Mar 2022 05:05 WIB

Ilustrasi Ramadhan Foto:

1

Kelima,

 للصائم فرحتان فرحة عند فطره وفرحة عند لقاء ربه

Bagi orang yang berpuasa akan mendapatkan dua kebahagiaan yaitu kebahagiaan ketika dia berbuka dan kebahagiaan ketika berjumpa dengan Rabbnya. (HR Muslim)

Keenam

 إن في الجنة بابا يقال له : الريان يدخل منه الصائمون يوم القيامة لا يدخل منه أحد غيرهم يقال : أين الصائمون ؟ فيقومون لا يدخل منه أحد غيرهم فإذا دخلوا أغلق فلم يدخل منه أحد

Di dalam surga ada sebuah pintu yang disebut pintu ar Rayyan. Yang masuk melalui pintu itu di hari kiamat hanyalah orang-orang yang berpuasa, yang lainnya tidak masuk lewat pintu itu. Dan diserukan saat itu, " Manakah orang-orang yang berpuasa?". Maka mereka yang berpuasa bangun untuk memasukinya, sedangkan yang lain tidak. Bilamana mereka telah masuk, maka pintu itu ditutup dan tidak ada lagi yang bisa memasukinya.

Ketujuh 

عن أبي هريرة رضي الله عنه أن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال إذا جاء رمضان فتحت أبواب الجنة وغلقت أبواب النّار وصفات الشياطين 

Dari Abu Hurairah ra, bahwa Rasulullah saw bersabda, " Jika telah datang bulan Ramadhan maka pintu-pintu surga akan dibuka, pintu-pintu neraka akan ditutup dan setan-setan akan dibelenggu dengan rantai." (HR Bukhari dan Muslim)

Kedelapan 

رغم أنف رجل دخل عليه رمضان ثم انسلخ قبل أن

Dari Abi Hurairah radhiyallahuanhu berkata bahwa Rasulullah saw bersabda," Alangkah sayangnya bagi seseorang yang telah dilewati Ramadhan kemudian berlalu tanpa sempat diampuni dosanya. (HR Tirmizi).n

Terpopuler